Minggu, 02 Juni 2013

DARK WORLD: The BRUTAL Killer with some Lucky (DECK BUILD IDEA)

hey Guys... kali ini gw bakal ngebahas Deck yang kalian pikir Sebagai deck yang Lucky Hand Style, tapi disisi lan juga brutal... jangan salah ini deck emang gaada matinya kalo ga ditangkal sama Dimensional Fissure ataupun Macro Cosmos...
who is they? yes, it is DARK WORLD

Dark World terkenal karena sang Naga gatau diri yang bisa disebut dengan Grapha...
apa efeknya: "You can Special Summon this card (from your Graveyard) by returning 1 face-up "Dark World" monster you control to the hand, except "Grapha, Dragon Lord of Dark World". If this card is discarded to the Graveyard by a card effect: Target 1 card your opponent controls; destroy that target, then, if this card was discarded from your hand to your Graveyard by an opponent's card effect, look at 1 random card in your opponent's hand, then, if it was a monster, you can Special Summon it to your side of the field."
Deck ini terkenal dengan stylenya yang memanfaatkan kartu Discard-an....
ada pepatah "jika anda seorang Dark World player, jangan harap anda akan hidup jika tidak mendiscard monster Dark World anda!"
apalah arti sebuah dark world tanpa kartu pendiscard...

nih gw kasih deck Build yang biasa gw pake.... tapi plis jangan kasih tau yang lain masalah ini, karena ini adalah Deck Build andalan saya....

Monster (14)
2x Beiige, Vanguard
3x Broww, Huntsman
3x Grapha, Dragon Lord
1x Morphing Jar
2x Sllva, Warlord
3x Snoww, Unlight

Spell (21)
1x Allure of Darkness
1x Book of Moon
1x Hand Destruction
1x Dark Hole
2x Dark World Dealings
3x Dragged Down into the Grave
1x Foolish Burial
1x Heavy Storm
1x Monster Reborn
3x Mystical Space Typhoon
3x The Gates of Dark World (jangan kebalik sama Gateway to the Dark World)

Trap (5)
1x Eradicator Epidemic Virus
2x Mind Crush
1x Mirror Force
1x Skill Drain

ada alasan kenapa gw gabawa FABLED RAVEN... karena gw ganiat maen Synchro untuk deck ini...
gw bakal maen XYZ/Exceed
Taukah kalian kartu Kunci di deck ini selain Grapha?
yaitu Combo Card antara Dragged Down into the Grave - Mind Crush
jadi setelah kalian mengintip Hand Lawan dengan DDitG, dan jika kalian telah men-set Mind Crush di Turn sebelumnya... maka itu akan menjadi penge-stuck-an hand lawan... hahaha

jikalau, musuh sudah Frustasi... maka mereka akan menghalalkan berbagai cara untuk menghabisi hand kita... padahal itu salah besar! karena itu hanya akan menambah Kekuatan kita...
gw pernah mengalami beautiful-hand..
ketika musuh first Turn men-set kartu, dia End-Phase.... lalu dihand gw saat itu
ada... 2 Beiige, 2 Grapha, 1 Sillva... dan yang gw-draw sat itu adalah
HAND DESTRUCTION... bayangkan betapa sedihnya musuh saat itu (hahahahaha)

"tapi kak, kan kalo maen Dark World kita sama aja maen Hoki-Hokian hand dong?"
ans: gak juga ah... gimana kalo kita bisa mengontrol tangan kita dengan The Gates of Dark World... atau nggak ya siapin aja di Side Deck kita Card Trader....
kenapa gamaen Synchro... karena gw benci itu tipe kartu okay..
alasan lain karena gw gamau Fabled Raven nyampah di Deck Gw, kalo emang terpaksa butuh Synchro yang bakal gw masukin hanya Stardust dan Blackrose Dragon... itupun gak menjamin kemenangan
Blackrose hanya merusak Field kita yang udah mantep... alasan lain... karena gw butuh Support card dari Extra Deck yang bisa men-discard kartu... siapakah dia?
ya heliopollis gwakgwakgwak....
HIERATIC SUN DRAGON OVERLORD OF HELIOPOLIS
Rank 8, 2 level 8 monster, Atk 3000, Def 2400
Once per turn: You can detach 1 Xyz Material from this card; Tribute any number of monsters from your hand and/or your side of the field (minimum 1), then destroy an equal number of cards on the field.
Kita ngebuat itu pake Grapha.....
dan juga kartu Imba yang baru dari booster LTGY...
NUMBER 107: GALAXY-EYES TACHYON DRAGON
Rank 8, 2 level 8 monster, Atk 3000, Def 2500
Once per Battle Phase, at the start of your Battle Phase: You can detach 1 Xyz Material from this card; negate the effects of all other face-up monsters currently on the field, also their ATK and DEF become their original ATK and DEF, and if you do any of these, during the Battle Phase this turn, each time an opponent's card effect resolves, this card gains 1000 ATK until the end of the Battle Phase, also, it can make a second attack during each Battle Phase this turn.

Jadi List extra decknya begini...
Adreus, Keeper of Armageddon
Evilswarm Nightmare
Evilswarm Thanatos
Hieratic Sun Dragon Overlord of Heliopolis
Neo Galaxy-Eyes Photon Dragon
Number 107: Galaxy-Eyes Tachyon Dragon
Number 15: Gimmick Puppet-Giant killer
Number 17: Levathan Dragon
Number 22: Zombiestein
Number 39: Utopia
Number 40: Gimmick Puppet of String
Number 50: Blackship of Corn
Shark Fortress
Steelswarm Roach
Wind-Up Arsenal Zenmaioh

masih ada yang gw saranin Side Deck
-bawalah Return from Different Dimension
-bawalah 2 Dark Bribe
-bawalah 2 DDV dan 2 EEV
-bawa minimal 1 Dark Smog
-bawa Fabled Raven yang juga dapat mengntungkan untuk Xyz Summon

Kelemahan:
-sama Deck Banisher (gaterlalu susah... tinggal berharap Return From D.D.)
-sama Gravekeeper (ini sadis)

Keuntungan, Berdasar Pengalaman:
-bisa mengalahkan Mermail
-bisa mengalahkan Evilswarm Pure
-bisa mengalahkan Macam-macam deck kecuali Dragon Ruler dan Prophechy (karena belum pernah ketemu)
-Mengurangi Maen Hoki sampai 10% karena dapat mengatur dengan The Gates

yah sekian dulu... Thx and happy Trying

Tidak ada komentar:

Posting Komentar